Wakil Ketua DPRD PALI Firdaus Hasbullah, SH, MH mendorong agar Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) PALI bisa menjalin kerjasama dengan Badan Pembinaan Ideologi Pancasila (BPIP) Republik Indonesia (RI). “Dengan Adanya penandatanganan kerjasama antara DPRD PALI dan BPIP RI, maka kami bisa menyosialisasikan tentang ideologi Pancasila kepada masyarakat,” tegas Firdaus Hasbullah dalam kegiatan Bimtek “Penguatan Nilai […]
